Liputan6.com, Jakarta - DeepSeek, startup kecerdasan buatan (AI) asal China yang sempat membuat gempar dunia AI dan digadang-gadang lebih cepat ketimbang ChatGPT buatan OpenAI kembali menjadi sorotan.
Saat dirilis, aplikasi asisten AI DeepSeek ini sempat menjuarai kategori “Aplikasi Gratis” di App Store, menyalip ChatGPT.
Tidak ada komentar