Terbuka Peluang PKB Juga Dukung Asep Japar di Pilkada Sukabumi

Terbuka Peluang PKB Juga Dukung Asep Japar di Pilkada Sukabumi

jpnn.com - SUKABUMI - Peluang Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) mendukung Asep Japar sebagai bakal calon bupati di Pillkada Sukabumi 2024 sangat terbuka lebar.

Peluang mengemuka setelah Ketua DPC PKB Kabupaten Sukabumi Hasim Adnan menyatakan pihaknya berpeluang untuk koalisi dengan Partai Golkar Kabupaten Sukabumi pada Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Sukabumi 2024.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya