Satu Anak Satu Telur, Upaya WVI Tingkatkan Status Gizi Anak-Anak di Ende

Satu Anak Satu Telur, Upaya WVI Tingkatkan Status Gizi Anak-Anak di Ende

Liputan6.com, Jakarta Makanan bergizi amat dibutuhkan anak untuk tumbuh dan berkembang. Sayangnya, sebagian keluarga di Ende, Nusa Tenggara Timur (NTT), khususnya yang bermukim jauh dari jalan raya, jarang menyajikan makanan gizi seimbang untuk anak.

Hal ini berdasar pada hasil pantauan Area Program Manager Klaster Flores Tengah Wahana Visi Indonesia (WVI), Abner R. Sembong. Ia bercerita, biasanya orangtua hanya menyajikan nasi dan sayur.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya