jpnn.com - BANDAR LAMPUNG - Pemerintah Kota Bandar Lampung, Provinsi Lampung, menyatakan bakal merobohkan empat rumah yang berdiri di atas sungai pada daerah Sukamaju, Kecamatan Teluk Betung Timur.
Wali Kota Bandar Lampung Eva Dwiana mengatakan perobohan rumah warga di atas sungai merupakan langkah yang harus diambil dalam upaya menormalisasi sungai, agar banjir besar di daerah itu tidak terjadi lagi.
Tidak ada komentar