Penjurusan IPA, IPS, Bahasa Akan Diterapkan Lagi di SMA, Dindik Jatim Bilang Begini

Penjurusan IPA, IPS, Bahasa Akan Diterapkan Lagi di SMA, Dindik Jatim Bilang Begini

jatim.jpnn.com, SURABAYA - Pemerintah berencana mengembalikan sistem penjurusan IPA, IPS, dan Bahasa di tingkat Sekolah Menengah Atas (SMA) mulai tahun ajaran 2025/2026. Rencana itu mendapat dukungan penuh dari Kepala Dinas Pendidikan Jatim Aries Agung Paewai.

Aries mengatakan penjurusan penting untuk membentuk karakter keilmuan siswa sejak dini. Ia menilai bahwa Kurikulum Merdeka yang berlaku saat ini membuat penguatan akademik siswa terpinggirkan.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya