Kemenag: Guru Madrasah Perlu Miliki Wawasan Luas tentang Pendidikan Inklusif

Kemenag: Guru Madrasah Perlu Miliki Wawasan Luas tentang Pendidikan Inklusif

Liputan6.com, Jakarta Selama bulan Ramadan Kementerian Agama (Kemenag) berupaya menjadikan lingkungan madrasah semakin inklusif bagi penyandang disabilitas.

Hal ini diungkap dalam webinar bertajuk “Menjadi Guru Madrasah Hebat: Inovasi dan Best Practice Pendidikan Inklusi.” Kegiatan berlangsung secara daring pada Selasa, 11 Maret 2025 dan diinisiasi oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Islam (Pendis) melalui Direktorat Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Kemenag.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya