jpnn.com, JAKARTA - Ketua Umum Dewan Pimpinan Nasional Perhimpunan Advokat Indonesia Suara Advokat Indonesia (Peradi SAI), Juniver Girsang mengatakan hak imunitas bagi para pengacara menjadi kabar gembira bagi para advokat.
Adapun Komisi III DPR RI menggelar RDPU dengan para advokat di Gedung DPR, Senin, 24 Maret 2025.
Tidak ada komentar