Spekulasi Transfer Luis Diaz Memanas, Arne Slot Putuskan Tak Turunkan Sang Winger

Spekulasi Transfer Luis Diaz Memanas, Arne Slot Putuskan Tak Turunkan Sang Winger

Liputan6.com, Jakarta Luis Diaz tidak masuk skuad Liverpool dalam laga uji coba melawan AC Milan. Keputusan ini langsung dikaitkan dengan spekulasi transfer yang tengah berkembang.

Manajer Arne Slot mengonfirmasi bahwa absennya Diaz bukan disebabkan cedera atau alasan teknis. Pemain asal Kolombia itu sengaja tidak dimainkan karena rumor mengenai masa depannya.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya