Ganda Campuran dan Ganda Putra Indonesia Juara Sri Lanka International Challenge 2025

Ganda Campuran dan Ganda Putra Indonesia Juara Sri Lanka International Challenge 2025

Liputan6.com, Jakarta - Indonesia meraih dua gelar juara dari Sri Lanka International Challenge 2025. Kedua gelar juara itu didapat melalui nomor ganda campuran dan ganda putra.

Di ganda campuran, Bobby Setiabudi/Melati Daeva Oktavianti tampil sebagai juara. Untuk ganda putra, gelar juara diraih Raymond Indra/Nikolaus Joaquin.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya