Bupati Sumedang Upayakan Solusi Cepat Atasi Dampak Proyek Tol Cisumdawu di Cihamerang

Bupati Sumedang Upayakan Solusi Cepat Atasi Dampak Proyek Tol Cisumdawu di Cihamerang

jpnn.com, CIHAMERANG - Bupati Sumedang Dony Ahmad Munir menegaskan akan mengupayakan solusi cepat untuk mengatasi masalah di lahan pertanian warga di Desa Cihamerang, Kecamatan Rancakalong, yang terdampak proyek Tol Cisumdawu.

Penegasan itu disampaikan Bupati Dony saat bersama Sekda Kabupaten Sumedang Tuti Ruswati dan sejumlah pimpinan organisasi perangkat daerah meninjau lahan pertanian warga yang terdampak proyek tol di Cihamerang pada Sabtu (8/3).

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya