Kota Bogor Dilanda 170 Bencana Sepanjang Maret 2025, Dedie Rachim Cek Kesiapan BPBD

Kota Bogor Dilanda 170 Bencana Sepanjang Maret 2025, Dedie Rachim Cek Kesiapan BPBD

jabar.jpnn.com, KOTA BOGOR - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi potensi curah hujan pada Maret masih tergolong tinggi hingga sangat tinggi, terutama di wilayah Sumatera, Jawa, Kalimantan dan Sulawesi.

BMKG menyoroti periode 10 hari terakhir pada bulan Maret, khususnya dasarian ketiga (21-31 Maret) sebagai masa yang perlu diwaspadai.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya