Kualitas Rumah Sakit Kanker di Indonesia, Apa Sudah Setara dengan RS Luar Negeri?

Kualitas Rumah Sakit Kanker di Indonesia, Apa Sudah Setara dengan RS Luar Negeri?

Liputan6.com, Jakarta Angka kanker di Indonesia pada 2023 masih tinggi. Menurut Wakil Menteri Kesehatan (Wamenkes) Dante Saksono Harbuwono, angka ini tergantung jenis kankernya.

“Satu paling besar itu kanker payudara dan serviks untuk perempuan dan paru-paru serta kolorektal untuk laki-laki. Itu paling banyak di Indonesia,” kata Dante dalam 1st Annual Indonesian Cancer Conference bersama RS Kanker Dharmais di Jakarta, Jumat (15/12/2023).

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya