Revitalisasi Pabrik Pupuk Tua, BUMN Butuh Anggaran Rp 54 Triliun

Revitalisasi Pabrik Pupuk Tua, BUMN Butuh Anggaran Rp 54 Triliun

Liputan6.com, Jakarta PT Pupuk Indonesia (Persero) memastikan ketersediaan dan keterjangkauan pupuk bagi petani, salah satunya melalui strategi revitalisasi industri pupuk. Strategi ini dijalankan dengan memodernisasi pabrik tua hingga membangun pabrik baru agar proses produksi lebih efisien.

Efisiensi tersebut memungkinkan Pupuk Indonesia menekan biaya produksi sehingga harga pupuk subsidi dan nonsubsidi bagi petani tetap terjangkau. Di sisi lain, kehadiran pabrik yang modern dan andal juga dapat memperkuat kontinuitas pasokan pupuk jangka panjang, sehingga kebutuhan pupuk petani dapat terpenuhi secara konsisten.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya