Pengguna BTN Mobile Ditarget Tembus 3,6 Juta di 2025

Pengguna BTN Mobile Ditarget Tembus 3,6 Juta di 2025

Liputan6.com, Jakarta PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) menargetkan jumlah pengguna aplikasi Bale by BTN mencapai 3,6 juta pengguna pada akhir tahun 2025. Pencapaian ini diharapkan didukung oleh gelaran BTN Jakarta International Marathon (BTN JAKIM) 2025, yang menjadi momentum strategis untuk meningkatkan adopsi dan transaksi melalui Super App tersebut.

Direktur Utama BTN Nixon LP Napitupulu menegaskan bahwa ajang BTN JAKIM memiliki dampak signifikan terhadap pertumbuhan aplikasi Bale by BTN.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya