Pemerintah Gelontarkan 6 Stimulus, Buruh: Tak Signifikan

Pemerintah Gelontarkan 6 Stimulus, Buruh: Tak Signifikan

Liputan6.com, Jakarta - Pemerintah telah menyiapkan 6 stimulus untuk mendongkrak pertumbuhan Indonesia di kuartal II 2025. Dari stimulus ini, salah satunya berupa Bantuan Subsidi Upah (BSU) bagi pekerja dengan gaji di bawah Rp 3,5 juta atau UMP, serta guru honorer.

Stimulus lainnya, yaitu memperpanjang program diskon iuran Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK) bagi pekerja di sektor padat karya.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya