Liputan6.com, Jakarta - Kementerian Pekerjaan Umum (PU) melanjutkan pembangunan pengaman Pantai Raha di Kabupaten Muna, Sulawesi Tenggara. Untuk memperkuat upaya mitigasi risiko kerusakan akibat gelombang ombak kuat di kawasan pesisir.
"Pengaman Pantai Raha sudah dibangun sepanjang 706 meter pada tahun 2024 lalu. Tahun ini, pembangunan akan dilakukan sepanjang 1,6 km, supaya air laut pasang tidak meluap ke jalan," jelas Menteri PU Dody Hanggodo dalam keterangan tertulis, Selasa (15/7/2025).
Tidak ada komentar