Liputan6.com, Jakarta - Kasus korupsi di Indonesia memang seolah tak ada habisnya, dan baru-baru ini perhatian publik kembali tercuri dengan terungkapnya skandal korupsi di Pertamina.
Kasus ini semakin menambah panjang daftar korupsi besar yang terjadi di Indonesia. Selain itu, kasus seperti ini hanya semakin menunjukkan betapa lemahnya sistem pengawasan dan penegakan hukum di Indonesia dalam memberantas korupsi.
Tidak ada komentar