Digitalisasi dan AI: Kunci UMKM Hadapi Tantangan Ekonomi Digital

Digitalisasi dan AI: Kunci UMKM Hadapi Tantangan Ekonomi Digital

Liputan6.com, Jakarta Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemkomdigi) mendorong pelaku UMKM cepat beradaptasi dan mampu memanfaatkan teknologi, termasuk kecerdasan buatan (Artificial Intelligence/AI), sebagai senjata utama untuk bersaing di pasar global.

Dengan AI, UMKM dapat meningkatkan efisiensi operasional, mengembangkan strategi pemasaran yang lebih cerdas, dan menciptakan produk yang relevan dengan kebutuhan pasar internasional.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya