Liputan6.com, Manado - Pemerintahan Gubernur Sulut Yulius Selvanus dan Wagub J Victor Mailangkay terus menggenjot sektor pariwisata dengan terus membanjirnya turis asal Cina ke Sulut. Namun kondisi Bandara Sam Ratulangi Manado perlu untuk dibenahi.
Hal ini terungkap saat Komisi XIII DPR RI pada, Kamis (10/4/2025), meninjau Bandara Sam Ratulangi Manado. Peninjauan ini terutama difokuskan pada gate keberangkatan dan kedatangan, serta desk Imigrasi.
Tidak ada komentar