Bandara Syamsudin Noor Banjarmasin Siap Layani 5.000 Jemaah Calon Haji

Bandara Syamsudin Noor Banjarmasin Siap Layani 5.000 Jemaah Calon Haji

kalsel.jpnn.com, BANJARBARU - Bandara Syamsudin Noor Banjarmasin di Banjarbaru, Kalimantan Selatan siap melayani penerbangan sekitar 5.000 calon haji pada tahun ini yang berasal dari Kalsel dan Kalteng yang tergabung dalam Embarkasi Banjarmasin.

"Untuk penerbangan pertama diperkirakan berangkat 3 Mei 2025," kata General Manager Bandara Syamsudin Noor Khaerul Assidiqi di Banjarbaru, Sabtu.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya