Tips Mudah Mencairkan Daging Beku Tanpa Kehilangan Kandungan Nutrisinya

Tips Mudah Mencairkan Daging Beku Tanpa Kehilangan Kandungan Nutrisinya

Liputan6.com, Jakarta Banyak orang memilih untuk membeli daging ayam dalam jumlah besar sebagai persediaan di rumah. Dengan menyimpan stok daging ayam, kamu dapat memasaknya kapan saja tanpa harus sering-sering ke pasar. Biasanya, daging ayam disimpan di dalam freezer agar bisa bertahan lebih lama, bahkan hingga beberapa bulan. Namun, ada kendala yang sering dihadapi, yaitu proses pencairan daging ayam beku yang memerlukan waktu cukup lama.

Menyimpan daging ayam di freezer adalah cara yang paling umum dilakukan agar daging tetap awet dalam waktu lama. Namun, jika hanya disimpan di lemari pendingin biasa, daging ayam cenderung lebih cepat busuk. Oleh karena itu, menyimpannya di freezer adalah pilihan terbaik untuk memastikan daging tetap segar dan layak konsumsi.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya