Soal RUU Kejaksaan, Awan Puryadi: Kekuasaan Seharusnya Dibatasi

Soal RUU Kejaksaan, Awan Puryadi: Kekuasaan Seharusnya Dibatasi

jpnn.com - Direktur Advokasi dan Kebijakan De Jure Awan Puryadi mengingatkan perlunya penegasan soal prinsip dasar undang-undang terkait rencana revisi UU Kejaksaan.

Prinsip dasar itu adalah due process of law, bahwa tidak boleh orang dirampas haknya, kecuali dengan hukum. "Kekuasaan seharusnya dibatasi, sehingga legislasi pada dasarnya untuk membatasi power," ujar Awan, di Auditorium Fakultas Hukum UGM, Selasa (18/3/2025).

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya