Safari Ramadan di Masjid Agung Pelita, Rudy Mas'ud Bicara Keutamaan Subuh yang Luar Biasa

Safari Ramadan di Masjid Agung Pelita, Rudy Mas'ud Bicara Keutamaan Subuh yang Luar Biasa

kaltim.jpnn.com, SAMARINDA - Gubernur Kaltim Rudy Mas'ud beserta jajaran pejabat Pemprov Kaltim melaksanakan Subuh berjemaah bersama warga di Masjid Agung Pelita, Jumat (7/3).

Kegiatan ini merupakan bagian dari Safari Ramadan yang rutin digelar selama bulan puasa untuk mendekatkan Pemprov Kaltim dengan masyarakat sekaligus memakmurkan masjid sebagai pusat kegiatan ibadah dan sosial.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya