jabar.jpnn.com, KOTA BANDUNG - Ratusan mahasiswa di Bandung Raya menyuarakan suaranya dalam aksi penolakan pengesahan Undang-undang (UU) TNI di halaman Gedung DPRD Jawa Barat, Jalan Diponegoro, Kota Bandung, Kamis (20/3/2025).
Aksi ini menolak pengesahan UU TNI yang baru disahkan siang tadi oleh DPR RI.
Tidak ada komentar