Prediksi BMKG, Hujan Mengguyur Palembang Saat Hari Pencoblosan Pemilu 2024

Prediksi BMKG, Hujan Mengguyur Palembang Saat Hari Pencoblosan Pemilu 2024

jpnn.com - PALEMBANG - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Sultan Mahmud Badaruddin (SMB) II Palembang memprediksi hujan dengan intensitas sedang hingga deras mengguyur Kota Palembang, Sumatera Selatan, pada saat hari pencoblosan Pemilu 2024, Rabu (14/2) mendatang.

"Berdasarkan update data terkini, wilayah Palembang berpotensi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat saat hari pencoblosan pemilu," kata Koordinator Bidang Observasi dan Informasi BMKG SMB II Palembang Sinta Andayani, Senin (12/2).

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya