Pembuatan Pesawat Dassault Catat Penjualan Rp 109,9 Triliun di 2024

Pembuatan Pesawat Dassault Catat Penjualan Rp 109,9 Triliun di 2024

Liputan6.com, Jakarta - Produsen pesawat asal Prancis, Dassault Aviation melaporkan kenaikan penjualan di 2024, di tengah ketegangan di sejumlah negara-negara besar memicu pengeluaran pertahanan.

Mengutip US News, Minggu (9/3/2025) Dassault Aviation, pemegang saham industri terbesar di perusahaan pertahanan dan teknologi Thales, mengatakan penjualan bersih yang disesuaikan naik menjadi 6,23 miliar euro atau Rp 109,9 triliun pada 2024, di atas rencana tahunannya dan naik dari 4,80 miliar euro atau Rp 84,7 triliun dibanding 2023.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya