jateng.jpnn.com, GROBOGAN - Banjir kiriman melanda 20 desa di enam kecamatan Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah (Jateng).
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Grobogan melaporkan bencana terjadi karena banjir kiriman yang menyebabkan meluapnya Sungai Lusi, Sungai Glugu, Sungai Tuntang, dan Sungai Kliteh.
Tidak ada komentar