Pakar Ungkap Isu BPA pada Galon Air Minum Tak Berdasar, Ini Penjelasannya

Pakar Ungkap Isu BPA pada Galon Air Minum Tak Berdasar, Ini Penjelasannya

Liputan6.com, Jakarta - Masyarakat diminta tidak khawatir mengenai Bisfenol A (BPA) pada galon kuat polikarbonat, bahan kemasan yang umum digunakan untuk air minum dalam kemasan (AMDK).

Pakar marketing senior, Hermawan Kartajaya mengatakan bahwa Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) sudah menegaskan bahwa produk ini masih aman digunakan untuk air minum di masyarakat.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya