Nota Kesepahaman Dewan Pers dan Kejagung Perlu Diperpanjang

Nota Kesepahaman Dewan Pers dan Kejagung Perlu Diperpanjang

jpnn.com, JAKARTA - Advokat dan Praktisi Hukum Lia Alizia, S.H., menyoroti penetapan status tersangka Direktur JakTV dengan dugaan pidana melakukan perintangan penyidikan (obstruction of justice).

Menurutnya, pemberitaan atau opini (produk jurnalistik) yang dianggap menyudutkan sehingga merugikan nama baik suatu pihak, sesuai UU Pers bisa disikapi dengan Hak Jawab atau Hak Koreksii.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya