Liputan6.com, Bandung - Yogyakarta dikenal sebagai kota budaya yang lekat dengan tradisi dan kuliner khas Jawa seperti gudeg, sate klathak, hingga bakmi jawa. Namun, seiring perkembangan zaman dan pengaruh globalisasi Yogyakarta juga membuka diri terhadap kehadiran kuliner modern.
Salah satu yang cukup digemari oleh masyarakat terutama generasi muda adalah ramen sebuah mi khas Jepang yang kini mudah ditemukan di berbagai sudut kota pelajar ini. Ramen di Yogyakarta hadir dengan berbagai variasi.
Tidak ada komentar