Liputan6.com, Karo - Joko Widodo (Jokowi) melakukan kunjungan ke Kabupaten Karo, Sumatera Utara (Sumut), pada Jumat (16/5/2025).
Presiden ke-7 Republik Indonesia ini berdiskusi dengan masyarakat di Balai Desa (Losd) Desa Kuta Mbelin, Kecamatan Lau Baleng.
Tidak ada komentar