Iwan Sunito Bagikan 3 Jurus Sukses Investasi Properti di Australia

Iwan Sunito Bagikan 3 Jurus Sukses Investasi Properti di Australia

jatim.jpnn.com, SURABAYA - Nama Iwan Sunito sudah tak asing di dunia properti internasional. Pria asal Surabaya yang kini tinggal di Sydney, Australia itu sukses membangun kerajaan bisnis properti bernilai triliunan rupiah lewat perusahaan One Global Capital.

Meski kini dikenal sebagai taipan properti, perjalanan Iwan di Negeri Kanguru bermula dari nol. Dia dikirim sang ayah merantau ke Sydney pada 1984.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya