Liputan6.com, Jakarta Growth spurt pada bayi merupakan sebuah periode, di mana bayi tumbuh dengan sangat cepat dalam waktu singkat. Proses ini biasanya terjadi pada usia bayi yang berbeda-beda, tergantung dari perkembangan individu masing-masing. Selama fase pertumbuhan ini, bayi akan membutuhkan lebih banyak asupan makanan dan juga tidur.
Baca Juga
Tidak ada komentar