jpnn.com, JAKARTA - Relawan Prabowo Gibran Setya Kita Pancasila (SKP) bersama Babinsa dan Bimaspol Bojong Kulur menggelar kegiatan sosial bagi warga terdampak banjir.
Sebanyak 600 paket makanan biskuit, susu, air mineral, sirup dan vitamin dibagikan kepada warga Bojong Kulur, Gunung Putri, Kabupaten Bogor, Minggu (9/3/2025).
Tidak ada komentar