Siaga Bencana, Teman Tuli Serap Sosialisasi Mitigasi Inklusif dari BPBD Kota Cimahi

Siaga Bencana, Teman Tuli Serap Sosialisasi Mitigasi Inklusif dari BPBD Kota Cimahi

Liputan6.com, Jakarta - Berbagai bencana termasuk banjir tengah melanda berbagai wilayah di Indonesia.

Dalam situasi seperti ini setiap masyarakat terutama yang menyandang disabilitas perlu mengerti soal tanggap darurat kebencanaan. Pasalnya, difabel adalah kelompok rentan yang dapat memiliki kesulitan lebih ketika hendak mengevakuasi diri.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya