jpnn.com, JAKARTA - International Pharmaceutical Manufacturers Group (IPMG) yang mewakili lebih dari 27 perusahaan farmasi berbasis penelitian terkemuka mengumumkan bahwa ketua mereka yakniDr. Ait-Allah Mejri, akan pensiun pada akhir Maret tahun ini.
Mejri merupakan mantan dokter kesehatan masyarakat dan Presiden Direktur PT Roche Indonesia yang telah lama menjabat. Dia menjadi ketua sejak Februari 2019.
Tidak ada komentar