Cek Fakta: Tidak Benar Dalam Video Ini Sri Mulyani Berbagi Rezeki

Cek Fakta: Tidak Benar Dalam Video Ini Sri Mulyani Berbagi Rezeki

Liputan6.com, Jakarta- Cek Fakta Liputan6.com mendapati klaim video Sri Mulyani berbagi rezeki untuk yang mengalami kesulitan ekonomi dari bayar utang sampai biaya sekolah, informasi tersebut diunggah salah satu akun Facebook, pada 2 Desember 2024.

Unggahan klaim video Sri Mulyani berbagi rezeki untuk yang mengalami kesulitan ekonomi dari bayar utang sampai biaya sekolah menampilkan Sri Mulyani sedang berbicara berikut transkripnya.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya