Cara Mudah Membuat Ubi Panggang Keju dengan Rempah Khas, Tak Perlu Tambahan Gula

Cara Mudah Membuat Ubi Panggang Keju dengan Rempah Khas, Tak Perlu Tambahan Gula

Liputan6.com, Jakarta Ubi jalar memang terkenal sebagai bahan pangan sehat dengan banyak manfaat. Kaya akan serat, vitamin A, vitamin C, kalium, dan zink, ubi jalar dapat membantu memenuhi kebutuhan nutrisi harian sekaligus menjaga kesehatan tubuh. Ditambah lagi, indeks glikemiknya yang rendah menjadikannya pilihan tepat bagi mereka yang ingin mengontrol kadar gula darah.

Salah satu olahan ubi jalar yang patut dicoba adalah ubi panggang keju. Kombinasi rasa manis alami ubi dengan lelehan keju, rempah-rempah, dan mentega menciptakan camilan sehat yang tetap memanjakan lidah. Tak perlu khawatir soal tambahan gula, karena resep ini bisa dibuat tanpa gula merah jika diinginkan.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya