Cara Menggambar Garis Kontur di Hidung agar Tampak Ramping dan Mancung

Cara Menggambar Garis Kontur di Hidung agar Tampak Ramping dan Mancung

Liputan6.com, Jakarta Memiliki hidung lebar sering kali menjadi tantangan saat menggunakan makeup, terutama dalam teknik contouring. Alih-alih mendapatkan efek hidung yang lebih ramping, kesalahan dalam menggambar kontur justru bisa membuat hidung terlihat lebih besar dan menonjol. Salah satu penyebab utamanya adalah garis kontur yang terlalu tegas atau shading yang tidak dibaurkan dengan baik.

Selain itu, pemilihan highlighter yang kurang tepat juga dapat memperlebar tampilan hidung. Namun, ada trik khusus yang bisa digunakan untuk mendapatkan hasil yang lebih natural dan efektif. Salah satu teknik yang direkomendasikan adalah dengan menggunakan contour powder dan metode pengaplikasian yang berbeda dari teknik konvensional.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya