Liputan6.com, Jakarta BINUS University kembali menunjukkan kualitasnya di level internasional dengan torehan prestasi gemilang dalam QS World University Rankings by Subject 2025. Sejumlah program studi unggulan BINUS berhasil masuk ke dalam daftar universitas terbaik dunia, sekaligus memperkuat reputasinya sebagai institusi pendidikan terkemuka yang berkontribusi dalam pembangunan bangsa.
Berikut adalah peringkat yang diraih BINUS University dalam pemeringkatan tahun ini:
Tidak ada komentar