jogja.jpnn.com, YOGYAKARTA - Sebelas kampus di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) menyatakan komitmennya dalam berkolaborasi mengatasi permasalahan sampah.
Sebelas kampus tersebut adalah Universitas Gadjah Mada, Universitas Ahmad Dahlan, UPN Veteran Yogyakarta, Universitas Islam Indonesia, Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa, Universitas Sanata Dharma, Universitas Negeri Yogyakarta, Universitas Teknologi Yogyakarta, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, Universitas Janabadra, serta Poltekkes Kemenkes Yogyakarta.
Tidak ada komentar