bali.jpnn.com, DENPASAR - Pelabuhan Benoa di Denpasar Bali kembali melayani kedatangan kapal pesiar terbesar yang pernah singgah di Indonesia.
Kapal pesiar MV Anthem of the Seas dengan panjang 348 meter dan membawa 5.829 orang penumpang termasuk awak kapal bersandar di Pelabuhan Benoa.
Tidak ada komentar