Liputan6.com, Jakarta - Bethesda Game Studios dan Virtuos telah resmi meluncurkan The Elder Scrolls IV: Oblivion Remastered pada 22 April 2025 untuk PC, PlayStation 5, dan Xbox Series X/S.
Bukan sekadar remake, remaster ini menyuguhkan pengalaman bermain Oblivion rilisan 2006 yang telah diperbarui secara signifikan, menawarkan peningkatan visual dan gameplay yang modern.
Tidak ada komentar