Liputan6.com, Jakarta Penyanyi Maulana Ardiansyah kembali menyapa penggemarnya dengan karya terbaru, sebuah single religi berjudul "Sholatlah Sebelum Kau Disholatkan".
Lagu yang mengingatkan pentingnya menjalankan ibadah sholat ini resmi dirilis pada 7 Maret 2025 di seluruh platform streaming digital, bersamaan dengan video musiknya yang sudah dapat ditonton di kanal YouTube resmi Maulana Ardiansyah.
Tidak ada komentar