Dukung Penguatan Koperasi, Presiden PKS: Demi Menghindarkan Publik Terjebak Riba

Dukung Penguatan Koperasi, Presiden PKS: Demi Menghindarkan Publik Terjebak Riba

jpnn.com - Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Al Muzzammil Yusuf menyebut parpolnya mendukung koperasi bisa diperkuat, karena ekonomi kerakyatan akan meningkat ketika hal itu dilakukan.

Al Muzzammil berkata demikian saat memberikan sambutan saat acara diskusi Bersama Memajukan Koperasi di kantor DPTP PKS, Jakarta, Rabu (16/7).

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya