jpnn.com, JAKARTA - Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta Zita Anjani dicecar sejumlah rekan anggota DPRD DKI saat rapat paripurna di Gedung DPRD DKI Jakarta, pada Kamis (1/8) siang.
Zita saat itu menjadi pimpinan rapur agenda Penyampaian Pidato Pj. Gubernur Raperda tentang RTRW Provinsi DKI Jakarta Tahun 2024-2044, Raperda tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah Tahun 2025-2045.
Tidak ada komentar