Liputan6.com, Surakarta Tuan rumah Pekan Paralimpiade Nasional (Peparnas) 2024 Jawa Tengah (Jateng) berhasil jadi juara umum pesta olahraga disabilitas terbesar di Indonesia.
Tak tanggung-tanggung, kontingen Jateng mengamankan posisi puncak klasemen dengan perolehan 406 medali. Termasuk 161 emas, 121 perak, dan 124 perunggu.
Tidak ada komentar