Bayi Lahir dengan Bobot Lebih dari 4 Kg, Ibu Perlu Dicurigai Alami Diabetes

Bayi Lahir dengan Bobot Lebih dari 4 Kg, Ibu Perlu Dicurigai Alami Diabetes

Liputan6.com, Jakarta Wakil Menteri Kesehatan RI, Prof Dr dr Dante Harbuwono Saksono, Sp.PD, PhD, KEMD mengatakan bayi yang lahir dengan berat badan lebih dari 4 kilogram perlu dicurigai sang ibu mengalami diabetes tapi tidak terdeteksi.

“Salah satu risiko dan tanda diabetes yang tidak diketahui terutama pada ibu-ibu hamil adalah kalau melahirkan anaknya lebih dari 4 kilogram. Kalau anak yang lahir lebih dari 4 kilogram, jangan-jangan dia waktu hamil ini diabetes,” kata Dante dalam siaran daring Kemenkes di Jakarta, Rabu kemarin.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya