Awas, Bukan Cuma Gorengan, Kolesterol Tinggi Juga Bisa Dipicu Makanan dan Minuman Manis

Awas, Bukan Cuma Gorengan, Kolesterol Tinggi Juga Bisa Dipicu Makanan dan Minuman Manis

Liputan6.com, Jakarta - Makanan dan minuman manis kerap dikaitkan dengan peningkatan kadar gula darah dan risiko diabetes. Namun, sesungguhnya, tidak bijak dalam mengonsumsi makanan dan mnuman manis juga berisiko pada kadar kolesterol tinggi.

Kadar gula yang berlebih dalam darah akan disimpan tubuh pada jaringan lemak dalam bentuk trigliserida. Mengutip pernyataan dr Adeline Devita dari laman Kalbe Nutritionals, trigliserida merupakan hasil konversi kalori yang tidak terpakai dan disimpan guma menyediakan cadangan energi bagi tubuh. Oleh karena itu, individu yang kerap mengonsumsi kalori tinggi dari minuman manis dalam jumlah yang lebih dari yang diperlukan tubuh akan berisiko mengalami kadar trigliserida tinggi.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya