5 Rekomendasi PDSKJI Soal Cek Kesehatan Jiwa Berkala bagi Peserta PPDS

5 Rekomendasi PDSKJI Soal Cek Kesehatan Jiwa Berkala bagi Peserta PPDS

Liputan6.com, Jakarta - Peserta Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) wajib menjalani tes kesehatan mental secara berkala.

Hal ini dilakukan guna mencegah terjadinya kasus di lingkungan pendidikan kedokteran seperti yang dilakukan dokter residen Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Padjadjaran (Unpad), PAP.

Tidak ada komentar

Baca selengkapnya